Alang-alang dapat tumbuh sepanjang tahun dan merupakan salah satu jenis rumput bertunas panjang dan berbunga. Umumnya, bunga alang-alang memiliki rambut halus yang menawan. Kaindahan bunga alang-alang dan bentuk daunnya yang khas, bisa menjadi alternatif dekorasi tanaman untuk rumah. Jenis alang-alang apa saja yang bisa dijadikan tanaman dekorasi ? Simak selengkapnya :
1. Purple Fountain Grass (Alang-alang Ungu)
01. Purple Fountain Grass (Alang-alang Ungu) |
Purple fountain grass memiliki nama latin Pennisetum setaceum. Jenis alang-alang ini terkenal karena memiliki warna daun dan bunga yang merah keunguan. Warna inilah yang membuatnya terlihat begitu cantik dan kontras jika dibandingkan dengan rumput biasa yang berwarna hijau. Jenis ini adalah rumput ikat yang asli dari habitat terbuka di Afrika Timur, Afrika tropis, Timur Tengah dan Asia Tenggara.
Alang-alang jenis ini bisa tumbuh tinggi tinggi 1,2 m. Ketika biji bunganya matang, warna bunga akan memudar menjadi warna putih kering secara bertahap. Alang-alang merah cocok ditanam di daerah tropis seperti Indonesia untuk menciptakan kontras di taman. Alang-alang ini juga sering digunakan sebagai bunga untuk dekorasi oleh florist dalam keadaan segar.
2. Alang-alang Jepang
02. Alang-alang Jepang |
Memiliki nama latin Acorus gramineus, umumnya dikenal sebagai alang-alang jepang adalah spesies botani yang termasuk dalam genus Acorus, asli Jepang, Korea di Asia Timur. Tanaman ini biasanya tumbuh di lahan basah dan air dangkal.
Acorus gramineus menyebar secara agresif melalui akar rimpang, sering digunakan di sekitar tepi kolam dan taman air atau terendam dalam akuarium air tawar. Tanaman ini dapat diperbanyak dengan membagi rimpangnya yang berakar. Alang-alang ini bisa dijadikan tanaman hias dalam wadah pot.
3. Pampass Grass (Alang-alang bunga kemoceng)
03. Pampass Grass (Alang-alang bunga kemoceng) |
Pampass Grass memiliki nama latin Cortaderia selloana, umumnya dikenal sebagai rumput pampas, adalah rumput berbunga yang berasal dari Amerika Selatan bagian selatan, termasuk wilayah Pampas yang menjadi nama rumput ini. Alang-alang ini merupakan jenis rumput tinggi dengan bunga yang memiliki rambut seperti kemoceng.
Tanaman hias ini dikenal karena kuncup berbulu lebat tumbuh sangat tinggi, lebih dari 1,5 m. Selain bunga berwarna putih, alang-alang ini juga mempunyai varietas berwarna pink. Alang-alang ini sangat mudah tumbuh dan menjalar sehingga bisa cepat menutupi permukaan yang luas.
4. Alang-alang Jaburan
04. Alang-alang Jaburan |
Alang-alang jaburan memiliki nama latin carex morrowii atau dikenal dengan istilah Paris carex morrowii ice dance. Bentuk daunnya yang kecil dan khas dengan strip cerah ditengahnya menjadikan alang-alang ini cocok sekali digunakan untuk tanaman hias. Meletakan alang-alang ini ditengah ruangan rumah yang minimalis bisa menjadi kontras dan fokal poin yang baik dan asri.
5. Gold stripe flax lily
05. Gold stripe flax lily |
Alang-alang ini disebut sebagai gold stripe flax lily karena memiliki corak garis-garis tipis dengan dominasi warna kuning pada daunnya. Tanaman ini hanya tumbuh dengan tinggi 0,3-0,6 meter dan tergolong semak. Garis kuning di tengah daunnya akan tampak seperti keemasan ketika disinari matahari. Alang-alang ini bisa digunakan sebagai pembatas taman atau dijadikan pot hias.
Sejatinya selain alang-alang, ada beberapa tanaman hias yang cocok ditanam pada rumah bergaya minimalis, simak selengkapnya di : 7 Jenis Tanaman Terbaik Untuk Rumah Minimalis
6. Alang-alang Spider (Lili Paris)
06. Alang-alang Spider (Lili Paris) |
Alang-alang speder memiliki nama latin Chlorophytum comosum atau dikenal juga dengan lili paris. Tanaman yang berjuluk spider plant Ini memiliki daun linear yang berwarna hijau atau bergaris putih. Uniknya lagi sekumpulan daun yang merumpun dapat dicorelasikan sebagai bunga kecil yang sedang mekar.
Tanaman yang telah banyak dibudidayakan di Bandung ini sangat cocok untuk digunakan sebagai komponen taman penutup tanah, Karena dapat membentuk efek air mancur dan mencerahkan lokasi yang teduh. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros.
7. Alang-alang Mini Spider
07. Alang-alang Mini Spider |
Alang-alang Mini Spider memiliki nama latin Ophiopogon japonicus silver mist dan tanaman ini berasal dari negara Afrika Selatan. Sekumpulan daun yang merumpun dapat dicorelasikan sebagai bunga kecil yang sedang mekar. Tanaman yang telah banyak dibudidayakan di Indonesia ini sangat cocok untuk digunakan sebagai komponen taman penutup tanah.
Karena dapat membentuk efek air mancur dan mencerahkan lokasi yang teduh. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros
Jika ternyata sahabat menyukai sayuran, bisa membaca mengenai tanaman hidroponik di rumah minimalis berikut ini : Menanam Sayuran Hidroponik pada Pekarangan Rumah dengan Luas Terbatas
Alang-alang Varigata memiliki nama latin Dianella tasmanica variegata. Meskipun tanaman bergenre daun ini tidak memiliki keindahan dari bunga namun keunikan daunnya bisa disejajarkan dengan tanaman hias yang memiliki bunga. Ini karena, pada helaian daunnya yang dapat menciptakan 3 warna sekaligus, yakni: putih, hijau dan silver. Nama ilmiah tanaman ini adalah Dianella tasmanica Variegata yang merupakan tanaman abadi berdaun indah.
Cara tumbuhnya merumpun dengan membentuk seperti kipas, kaya dengan garis-garis membujur putih tebal yang pada tepian daun daun bergerigi halus. Meskipun Pada judul tertulis iris non bunga akan tetapi sebenarnya tanaman ni masih memiliki bunga meskipun ukurannya kecil yang akan muncul pada pertengahan musim panas, dengan warna sepal ungu pucat. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros.
Alang-alang Mini Variegata memiliki nama lain Variegated mondo yang merupakan versi mini dari alang-alang variegata. Disebut versi mini karena daunnya yang lebih kecil dan tipis dibanding alang-alang variegata biasa. Alang-alang ini negara asalnya adalah Afrika Selatan. Sekumpulan daun yang merumpun dapat dicorelasikan sebagai bunga kecil yang sedang mekar.
Tanaman yang telah banyak dibudidayakan di Indonesia ini sangat cocok untuk digunakan sebagai komponen taman penutup tanah, Karena dapat membentuk efek air mancur dan mencerahkan lokasi yang teduh. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros
Alang-alang hijau memiliki nama latin ophiopogon jaburan vittatus. Meskipun tanaman ini adalah jenis tanaman yang cukup lama sikenal dan dianggap trend lawas, namun nyatanya jenis alang-alang ini masih mampu memberikan kesan indah bila dikelola secara benar. Tanaman ini merupakan jenis tanaman alang-alang berdaun warna hijau yang dapat memenuhi area taman dengan cepat.
Tanaman bergenre daun ini bisa digunakan sebagai garis pembatas maupun border taman. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros
Demikianlah mengenai 10 jenis alang-alang yang bisa dijadikan sebagai tanaman hias di taman rumah Anda. Pastikan menata mereka dengan baik sehingga muncul kesan indah dan asri. Soal harga itu bervariasi, namun untuk satu rimpangnya bisa dihargai 10.000 hingga 25.000 rupiah tergantung jenis dan ukurannya.
8. Alang-alang Variegata
08. Alang-alang Variegata |
Alang-alang Varigata memiliki nama latin Dianella tasmanica variegata. Meskipun tanaman bergenre daun ini tidak memiliki keindahan dari bunga namun keunikan daunnya bisa disejajarkan dengan tanaman hias yang memiliki bunga. Ini karena, pada helaian daunnya yang dapat menciptakan 3 warna sekaligus, yakni: putih, hijau dan silver. Nama ilmiah tanaman ini adalah Dianella tasmanica Variegata yang merupakan tanaman abadi berdaun indah.
Cara tumbuhnya merumpun dengan membentuk seperti kipas, kaya dengan garis-garis membujur putih tebal yang pada tepian daun daun bergerigi halus. Meskipun Pada judul tertulis iris non bunga akan tetapi sebenarnya tanaman ni masih memiliki bunga meskipun ukurannya kecil yang akan muncul pada pertengahan musim panas, dengan warna sepal ungu pucat. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros.
9. Alang-alang mini variegata
09. Alang-alang mini variegata |
Alang-alang Mini Variegata memiliki nama lain Variegated mondo yang merupakan versi mini dari alang-alang variegata. Disebut versi mini karena daunnya yang lebih kecil dan tipis dibanding alang-alang variegata biasa. Alang-alang ini negara asalnya adalah Afrika Selatan. Sekumpulan daun yang merumpun dapat dicorelasikan sebagai bunga kecil yang sedang mekar.
Tanaman yang telah banyak dibudidayakan di Indonesia ini sangat cocok untuk digunakan sebagai komponen taman penutup tanah, Karena dapat membentuk efek air mancur dan mencerahkan lokasi yang teduh. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros
10. Alang-alang Hijau
10. Alang-alang Hijau |
Alang-alang hijau memiliki nama latin ophiopogon jaburan vittatus. Meskipun tanaman ini adalah jenis tanaman yang cukup lama sikenal dan dianggap trend lawas, namun nyatanya jenis alang-alang ini masih mampu memberikan kesan indah bila dikelola secara benar. Tanaman ini merupakan jenis tanaman alang-alang berdaun warna hijau yang dapat memenuhi area taman dengan cepat.
Tanaman bergenre daun ini bisa digunakan sebagai garis pembatas maupun border taman. Tanaman ini dapat ditanam didalam wadah pot dengan penempatan pada area panas ataupun teduh yang menggunakan media tanam yang pouros
Demikianlah mengenai 10 jenis alang-alang yang bisa dijadikan sebagai tanaman hias di taman rumah Anda. Pastikan menata mereka dengan baik sehingga muncul kesan indah dan asri. Soal harga itu bervariasi, namun untuk satu rimpangnya bisa dihargai 10.000 hingga 25.000 rupiah tergantung jenis dan ukurannya.